Berikut Adalah Lanjutan dari Bluetooth Plantronics Voyager Legend, jika disesi sebelumnya saya membahas tentang Selling Point dan spesifikasi http://wellcommto.blogspot.com/2014/08/bluetooth-plantronics-voyager-legend.html maka disesi kali ini saya akan membahas tentang Fungsi Tombol yang terdapat pada Bluetooth Plantronics Voyager Legend
Keterangan :
- Tombol Volume (+/-) plus / minus
- Lampu indikator
- Tombol On / Off
- Charger magnetor
- Tombol Penjawab
- Tombol Voice
Keterangan
Tombol
Switch nmr 1 :
- Geser / switch keatas untuk mengeraskan suara volume
- Geser / Switch ke bawah untuk mengecilkan suara volume
- Mode pairing lampu indikator berkedip merah biru, Caranya : tekan dan Tahan tombol penjawab (selama 5 detik) maka lampu indikator akan berkedip biru merah
- Jika sedang digunakan, dan lampu Indikator menyalah warna merah, menandakan bahwa bluetooth lowbet (kehabisan daya) maka perlu dicharge
- Jika bluetooth dinon-aktifkan lampu indikator juga akan menyalah warna merah lalu bluetooth pun mati
- Jika sedang digunakan dan lampu indikator menyalah warna biru, berarti bluetooth sudah terpairing / terpasang dengan perangkat smartphone
- Untuk melakukan cek battery tekan tombol penjawab, lalu akan ada notivikasi suara atau bisa juga menekan tombol Voice Button pada nmr 6, dan katakan “Check Battery”
Keterangan Tombol Switch nmr
3 :
- Untuk mengaktifkan bluetooth, switch on tombol ke atas, maka lampu indikator berkedip warna biru, menandakan bluetooth telah aktif
- sedangkan untuk men non-aktif kan, switch on tombol ke bawah, lalu lampu indikator akan menyalah warna merah
Keterangan Port connector nmr 4 :
- Charger bluetooth, untuk mendapatkan hasil yg maxsimal, sebaiknya bluetooth di-Charge selama 90 menit, hingga lampu indikator berkedip warna biru dan lampu indikator mati, jika pengchargeran dilakukan dibawah 90menit, maka waktu standby pun akan berkurang dari waktu yang telah ditentukan
- saat Charger berlangsung, jika lampu indikator berkedip warna merah, menandakan bahwa bluetooth dalam kondisi habis bateray, dan dalam kondisi pengisian daya
- Saat Charger berlangsung, jika lampu indikator berkedip warna biru, menandakan bahwa bluetooth dalam Proses pengisian daya sekitar 40% keatas
- Saat
Charger berlangsung, jika lampu indikator mati tidak berkedip, menandakan
battery telah penuh
(full) pastikan Proses peng-charger-an selama 90 menit, untuk mendapatkan hasil yang maksimal
- Berfungsi Untuk mengangkat dan menutup panggilan masuk
- Bisa juga Untuk melakukan Cek battery (saat tidak menjawab telpon)
- Tekan tombol penjawab untuk masuk ke mode pairing (tekan dan tahan selama 5 detik) maka lampu indikator akan berkedip biru merah, maka bluetooth siap untuk dipasangkan
Keterangan tombol nmr 6 :
- Untuk mengaktifkan Voice anser, tekan tombol voice, dan sebutkan perintah sebagai berikut :
- Pair mode / pairing → perintah mode pairing
- Am I connected → (terhubung pada 1smartphone / 2smartphone)
- Answer → menjawab panggilan masuk
- Ignore → mengabaikan panggilan masuk
- Redial → Telpon balik
- Check battery → memeriksa status baterai headset
- Bisa juga untuk mengaktifkan dan men-nonaktifkan Mute system (Berfungsi saat menerima panggilan)
- Bisa juga untuk pause and play musik (saat mendengarkan musik)
Demikian
Deskripsi mengenai kelebihan Bluetooth Plantronics Voyager Legend, Semoga informasi ini dapat
bermanfaat bagi yang membutuhkan, Bagi yang ingin menambahkan atau ingin
bertanya, silahkan isi komentar dibawah ^_^ always think positive






Bluetooth saya tidak dapat terkoneksi dengan handphone bagaimana solusi perbaikannya
BalasHapusbagaimana jika sudah conec,tapi tidak ada suara ?
BalasHapuspadahal volume sudah full .. tanks
bagaimana jika sudah conec,tapi tidak ada suara ?
BalasHapuspadahal volume sudah full .. tanks
Blutooth legend V8 sy tdk bs conect. Lampu indikator wrn nya merah biru ber kedip2. Bgmn solusi nya. Agar sy bs dipakai kmbali. Mhn petunjuk nya. Trimakasih.
BalasHapusMalah susah hidup dan tersambung ke handphone,gmn solusi nya?
BalasHapusTidak bisa menjawab telepon masuk meski sudah menekan tombol no 5
BalasHapusKenapa ketika ada telpon masuk, di pencet no 5 tidak bisa langsung nyambubg
BalasHapus